Bapak Waka. Kesiswaan bersama dengan Waka. Kurikulum dan juga Bapak/Ibu Pembina Ekstrakurikuler mengadakan pertemuan berkaitan dengan kegiatan ektrakurikuler yang rencananya akan dimulai pada hari Minggu, 20 Agustus 2023.
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang sama tentang perencanaan, pelaksanaan dan pelaporan kegiatan ekstrakurikuler.